Headline - Kondisi Wiranto Stabil, Transfusi Darah Golongan A
INILAHCOM, Jakarta - Kondisi Menkopolhukam Wiranto stabil setelah ditusuk orang tidak dikenal.
INILAHCOM yang berada di luar ruang emergency lantai 2 RSPAD Jakarta, tempat Wiranto dirawat, melihat mantan ketua umum Partai Hanura itu diinfus dan mendapat transfusi darah golongan A.
Keluarga Wiranto menunggu di luar ruangan. Terlihat istri, dua anak, dan menantu.
Sebagaimana diberitakan, Wiranto diserang saat berkunjung ke Pandeglang, Banten, Kamis (10/10/2019), sekitar pukul 11.00 WIB. [rok]
Halaman Selanjutnya >>>>
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Headline - Kondisi Wiranto Stabil, Transfusi Darah Golongan A"
Post a Comment